Friday, May 15, 2009

Tips DIET sehat part. 1

The South Beach Diet Tahap pertama, pantangan terhadap karbohidrat yang buruk seperti kentang dan roti. Fase ini dijalani minimal dua minggu sampai satu bulan. Biasanya berat badan langsung turun antara 5-6 kilogram. Tahap kedua, penurunan badan dilakukan secara perlahan sekitar 0 ,5-1 kg/minggu. Pada tahap ini, pangan yang mengandung karbohidrat, seperti biji- bijian, beras tumbuk atau kacang-kacangan ditingkatkan porsinya. Pantangannya, roti, kentang, wortel, semangka dan nanas. Tahap selanjutnya bertujuan menjaga berat badan yang telah dicapai. Pantangannya hanya menghindari snack. Sedangkan buah-buahan lain, seperti apel, pir, jeruk dan sebagainya, diperbolehkan. Kelemahan: Diet ini lebih cocok untuk mereka penderita diabetes dan obesitas. Karena landasan ilmiah yang dipakai adalah konsep indeks glikemik (IG), yaitu kecepatan pangan menaikkan kadar gula (glukosa) darah, setelah mengonsumsinya. Makanan yang IG-nya tinggi, mengakibatkan gula darah cepat naik, sehingga menghasilkan insulin berlebih.

0 comments:

design by :
Gank Cepex Raya
chat mig33: nantowow
@ AMPUH 2008-2010
Support
mr. kendhin